ac

Analisis Kinerja Keuangan Daerah Kabupaten Sleman Periode 2018-2022

Penulis

  • Anggia Septie Ayu Lestari Universitas Mercu Buana Yogyakarta
  • Nugraeni Nugraeni Universitas Mercu Buana Yogyakarta

DOI:

10.47709/jebma.v4i2.4082

Dimension Badge Record



Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja pengelolaan keuangan daerah Kabupaten Sleman. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian deskriptif kuantitatif dengan menggunakan data sekunder. Analisis data yang digunakan adalah menghitung rasio kemandirian keuangan daerah, rasio ketergantungan keuangan daerah, rasio efektivitas pendapatan asli daerah, rasio desentralisasi fiskal, rasio efisiensi pendapatan asli daerah, rasio keserasian, rasio pertumbuhan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan pemerintah kabupaten sleman dilihat dari : (1) rasio kemandirian keuangan daerah pola hubungannya tergolong dalam hubungan instruktif karena rata-rata rasionya 71,67%. (2) rasio ketergantuangan keuangan daerah dapat dikategorikan tingkat ketergantungan rendah karena dibawah 50%. (3) rasio efektivitas pendapatan asli daerah tergolong cukup efektif dengan rata-rata rasio sebesar 108%. (4) rasio desentralisasi fiksal selama 5 tahun mengalami bervariasi naik turun setiap tahunnya hasil rasio desentralisasi masih dibawah 50%. (5) rasio efisiensi pendapatan asli daerah tergolong efisien dengan rata-rata 62%. Penelitian dapat disimpulkan bahwa kinerja keuangan Pemerintah Kabupaten Sleman selama periode sebelum dan selama pandemi COVID-19 (2018-2022) memiliki ciri-ciri sebagai berikut: kemandirian keuangan daerah pada kategori sangat baik, ketergantungan keuangan daerah pada kategori tinggi, efektivitas pendapatan asli daerah pada kategori efektif, desentralisasi fiskal kategori sedang, dan efisiensi pendapatan asli daerah pada kotegori sangat efisien.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja pengelolaan keuangan daerah Kabupaten Sleman. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian deskriptif kuantitatif dengan menggunakan data sekunder. Analisis data yang digunakan adalah menghitung rasio kemandirian keuangan daerah, rasio ketergantungan keuangan daerah, rasio efektivitas pendapatan asli daerah, rasio desentralisasi fiskal, rasio efisiensi pendapatan asli daerah, rasio keserasian, rasio pertumbuhan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan pemerintah kabupaten sleman dilihat dari : (1) rasio kemandirian keuangan daerah pola hubungannya tergolong dalam hubungan instruktif karena rata-rata rasionya 71,67%. (2) rasio ketergantuangan keuangan daerah dapat dikategorikan tingkat ketergantungan rendah karena dibawah 50%. (3) rasio efektivitas pendapatan asli daerah tergolong cukup efektif dengan rata-rata rasio sebesar 108%. (4) rasio desentralisasi fiksal selama 5 tahun mengalami bervariasi naik turun setiap tahunnya hasil rasio desentralisasi masih dibawah 50%. (5) rasio efisiensi pendapatan asli daerah tergolong efisien dengan rata-rata 62%. Penelitian dapat disimpulkan bahwa kinerja keuangan Pemerintah Kabupaten Sleman selama periode sebelum dan selama pandemi COVID-19 (2018-2022) memiliki ciri-ciri sebagai berikut: kemandirian keuangan daerah pada kategori sangat baik, ketergantungan keuangan daerah pada kategori tinggi, efektivitas pendapatan asli daerah pada kategori efektif, desentralisasi fiskal kategori sedang, dan efisiensi pendapatan asli daerah pada kotegori sangat efisien.

Google Scholar Cite Analysis
Abstrak viewed = 87 times

Referensi

Digdowiseiso, K., & Satrio, M. B. (2022). Pengaruh rasio kemandirian keuangan daerah dan rasio ketergantungan fiskal terhadap indeks pembangunan manusia pada Kabupaten dan Kota Provinsi Kalimantan Selatan tahun 2014-2020. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 4(Spesial Issue 3), 1170-1181.

Febriani, A. N., Buchdadi, A. D., & Siregar, M. E. S. (2023). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan dan Nilai Perusahaan Sebelum dan Di Saat Pandemi Covid-19. SINOMIKA Journal: Publikasi Ilmiah Bidang Ekonomi Dan Akuntansi, 2(1), 149-164.

Harahap, H. F. (2020). Analisis Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Tapanuli Tengah. Ekonomis: Journal of Economics and Business, 4(1), 34-38.

Helmawanti, N., Yusri, Y., Rezeki, Y., & Yanti, S. (2023). Analisis Implementasi SAK ETAP Dalam Penyajian Laporan Keuangan Pada BUMDes Batu Batuah Desa Batu Tojah Kecamatan Barito Tuhup Raya. Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi (JEBMA), 3(3), 629-639.

Nugraeni, N., Paramitalaksmi, R., & Wafa, Z. (2022). Rasio Efisiensi dan Rasio Keserasian untuk Menilai Kinerja Pemerintah Daerah. Naskah PUblikasi Program Studi Akuntansi.

Kasmir. 2018. Analisis Laporan Keuangan. Cetakan kesebelas. Jakarta:Raja Grafindo Persada.

Kasmir. 2019. Analisis Laporan Keuangan. Edisi Revisi. Jkarta: PT. Raja Grafindo Persada

Lakonawa, W., & Nugraeni, N. (2024). Analisis Kinerja Keuangan Dengan Metode Economic Value Addes (EVA) Pada PT. Indofood Sukses Makmur Tbk. Tahun 2018-2022. Moneter: Jurnal Ekonomi dan Keuangan , 2 (1), 260-272.

Nauw, E. T., & Riharjo, I. B. (2021). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah Dana Perimbangan dan Belanja Modal terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi (JIRA), 10(6).

Peraturan Pemerintah Nomor 105 Tahun 2000 tentang pengelolaan dan pertanggunghawaban keuangan daerah

Putra, I. G. S., Affandi, H. A. A., Purnamasari, L., & Sunarsi, D. (2021). Analisis Laporan Keuangan. Cipta Media Nusantara.

Ramadhan, A., Sam, I., & Olimsar, F. (2023). Analisis Kinerja Keuangan Pemerintah Kabupaten Merangin Tahun 2018-2021. Journal of Student Research, 1(4), 104-118.

Santoso, R. T., Syukri, M., & Hasanah, N. M. (2021). ANALISIS PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH: Studi Kasus pada Pemerintah Daerah Kabupaten Sleman Tahun 2017-2019. Jurnal Riset Akuntansi dan Bisnis Indonesia, 1(1), 75-94.

Sirait, P. (2021). Pelaporan dan laporan keuangan.

Thian, A. (2022). Analisis laporan keuangan. Penerbit Andi.

Zulkarnain, Z. (2020). Analisis Rasio Keuangan Daerah untuk Mengukur Kinerja Keuangan Pemerintah Kabupaten/Kota di Jawa Barat. Cakrawala Repositori IMWI, 3(1), 61-74.

Zubaidah, A. N., & Nugraeni, N. (2023). PENGARUH AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PADA PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 7(3), 978-988.

##submission.downloads##

ARTICLE Diterbitkan HISTORY

Submitted Date: 2024-06-12
Accepted Date: 2024-06-16
Published Date: 2024-07-13