ac

Menyikapi Keterlambatan Kompensasi: Rekonsiliasi Melalui Pendekatan Komunikasi Konstruktif Pada PT. RNM

Penulis

  • Sri Rahayu Sinaga Universitas Negeri Medan
  • Hilma Harmen Universitas Negeri Medan
  • Sri Rahayu Sinaga Universitas Negeri Medan
  • Tressia Anjelina Manalu Universitas Negeri Medan
  • Nadya Stefanya Hutauruk Universitas Negeri Medan
  • Jelitha Betsyeba Universitas Negeri Medan
  • Ruth Valentina Samosir Universitas Negeri Medan
  • Gita Trinovel Pandiangan Universitas Negeri Medan

DOI:

10.47709/jebma.v4i2.3909

Kata Kunci:

Kepuasan, Kompensasi, Komunikasi

Dimension Badge Record



Abstrak

Keterlambatan pembayaran kompensasi telah menjadi masalah yang signifikan di banyak organisasi, termasuk di PT RNM. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pendekatan komunikasi konstruktif terhadap penyelesaian masalah kompensasi di PT RNM. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif seperti studi kasus pada perusahaan yang bersangkutan. Melalui survei website mengenai kasus ini, terlihat bagaimana pendekatan komunikasi yang efektif dapat membantu dalam menyelesaikan dan mencegah permasalahan kompensasi yang muncul. Penelitian menunjukkan bahwa pendekatan komunikasi konstruktif, yang melibatkan dialog terbuka, empati, dan solusi kolaboratif, dapat mengurangi konflik dan meningkatkan kepuasan karyawan. Implikasi dari penelitian ini adalah perlunya menerapkan strategi komunikasi yang lebih efektif dalam menangani masalah kompensasi di PT RNM dan organisasi sejenis. Dengan memperkuat komunikasi antara pimpinan dan karyawan, perusahaan dapat memperbaiki iklim kerja dan meningkatkan kesejahteraan karyawan secara keseluruhan.

Google Scholar Cite Analysis
Abstrak viewed = 84 times

Referensi

Achmad, L., Marten, D., & Candra, M. (2021). Kebijakan Uang Kompensasi Pada Pekerja Dengan Hubungan Perjanjian Kerja Waktu Tertentu (PKWT). Jurnal Sosial dan Budaya Syar-i.

Arianto, D. A. (2015). Pengaruh Komunikasi Organisasi Dan Kompensasi Terhadap Semangat. Jurnal Economia.

Diana, P. G., & Subudi, M. (2013). Pengaruh Komunikasi Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Yang Dimediasi Oleh Semangat Kerja Karyawan. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 1219-1228.

Diastuti, M. (2021). Pemberian Kompensasi sebagai Tolak Ukur Semangat Kerja Karyawan. 248-252.

Dinar Nur Affini, N. S. (2018). Pengaaruh Kompensasi dan Kepuasan Kerja terhadap Employee Engagement yang Berdampak pada Turnover Intentions. Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis, 113-127.

Dr. Siti Mujanah, M. (2019). Manajemen Kompensasi. Surabaya: CV. Putra Media Nusantara (PMN).

Dra. Betniar Purba, M. (n.d.). Analisis Pengaruh Kesejahteraan Karyawan terhadap Semangat Kerja Karyawan pada PT. Asuransi Jiwasyara (PERSERO) Medan.

Febrian, R., Nuraeni, R., & Aprianti, A. (2016). Pengaruh Komunikasi Internal Terhadap Kinerja karyawan. e-Proceeding of Management, 2247.

Hidayat, R. (2013). Pengaruh Kepemimpinan terhadap Komunikasi, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Organisasi pada Industri Perbankan. Makara Human Behavior , 19-32.

Kenelak, D., Pio, R. J., & Kaparang, S. G. (2016). Pengaruh Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan pada Koperasi Serba Usaha Biliem Arabica di Kabupaten Jayawijaya. Jurnal Administrasi Bisnis 2016, 1-10 hlm.

Khaqim, D. P. (2022). Implementasi Sistem Komunikasi dalam Manajemen Organisasi. Jurnal Penelitian Manajemen Manajerial, 1-12.

Leonardo, E., & Andreani, F. (2015). Pengaruh Pemberian Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Kopanitia.

Manik, S. (2016). Faktor-faktor yang Mempengaruhi pemberian Kompensasi Pada Karyawan Bank. Jurnal Lembaga Keuangan dan Perbankan .

Pradnyana, N. S., & Widyastini, N. A. (2023). Pengaruh Komunikasi, Beban Kerja, Dan Kompensasi Terhadap Kinerja karyawan. Jurnal Manajemen Sumber Daya Manusia, 469-479.

Rofianti, M., & Manuati Dewi, I. A. (2021). Pengaruh Komunikasi, Disiplin Kerja, Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Warung Mak Beng Cabang Ubud. E-Jurnal Manajemen, 1-20.

Seidy, M., Adolfina, & Roring, F. (2018). Pengaruh Komunikasi Dan Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Kantor Radio Republik Indonesia (RRI) Manado. Jurnal EMBA, 3458-3467.

Silaen, N. R., Syamsuriansyah, Chairunnisah, R., & dkk. (2021). Kinerja Karyawan. Bandung: Widina Bhakti Persada Bandung (Grup CV. Widina Media Utama).

Sofi Apriliyani, R. I. (2021). Studi Kasus Sistem Kompensasi Guru Honorer di Indonesia. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 177-190.

Suwati, Y. (2013). Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawam pada PT. Tunas Hijau Samarinda. eJournal Ilmu Administrasi Bisnis, 41-55.

Wardi, Y. d. (2014). Pengaruh Komunikasi Kepemimpinan, Kompensasi dan Motivasi Kerja terhadap Kepuasan Kerja Pegawai Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tanah Datar. Jurnal Riset Manajemen Bisnis dan Publik, 1-19.

##submission.downloads##

ARTICLE Diterbitkan HISTORY

Submitted Date: 2024-05-22
Accepted Date: 2024-05-29
Published Date: 2024-05-30

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama