ac

Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Saluran Distribusi Terhadap Keputusan Pelanggan Penyewa Perancah Pada PT Dutaraya Sejati Medan

Authors

  • Candra

Keywords:

Kualitas Pelayanan, Saluran Distribusi, Keputusan Pelanggan

Dimension Badge Record



Abstract

Latar Belakang: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan dan saluran distribusi terhadap keputusan pelanggan penyewa perancah pada PT Dutaraya Sejati Medan.

Metode Penelitian: Jenis pada penilitan ini adalah penelitian kuantitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara kuesioner, wawancara. Teknik analisis yang digunakan adalah teknik analisis regresi linier berganda.

Hasil Penelitian: Hasil uji koefisien determinasi diperoleh nilai Adjusted  R square sebesar 0,473, yang berarti bahwa 47,3% besarnya penyebaran data dari keputusan penyewaan perancah (Y) dijelaskan oleh variabel kualitas pelayanan dan saluran distribusi.  Sedangkan selebihnya yaitu sebesar 52,7% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak termasuk dalam penelitian ini seperti kualitas produk, harga dan lain-lain.

Kesimpulan: Secara parsial maupun simultan kualitas  pelayanan dan saluran distribusi  berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan penyewaan perancah pada PT Dutaraya Sejati

Google Scholar Cite Analysis
Abstract viewed = 73 times

Downloads

ARTICLE Published HISTORY

Submitted Date: 2023-08-21
Accepted Date: 2023-08-21
Published Date: 2023-07-03