Pengaruh Citra Merek Dan Desain Kemasan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Produk Rifi Gamumu Di CV. Wery Group Kota Gunungsitoli
DOI:
10.47709/jebma.v4i3.4710Dimension Badge Record
Abstrak
Dalam dunia bisnis yang kompetitif, Citra Merek dan Desain Kemasan memainkan peran penting dalam menarik perhatian konsumen dan mempengaruhi keputusan pembelian. Citra Merek mencakup persepsi konsumen terhadap merek, sementara Desain Kemasan berfungsi sebagai salah satu elemen visual yang dapat meningkatkan daya tarik produk.. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan, melibatkan 100 responden yang merupakan konsumen produk Rifi Gamumu. Analisis data dilakukan menggunakan uji T dan uji F dengan bantuan perangkat lunak statistik. Hasil uji T menunjukkan bahwa citra merek tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen, dengan nilai t-statistik sebesar 1.114 yang berada di bawah nilai kritis 1,96. Sebaliknya, Desain Kemasan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian dengan nilai t-statistik sebesar 8.339 yang menunjukkan bahwa Desain Kemasan yang menarik dapat mendorong keputusan pembelian. Selain itu, hasil uji F menunjukkan bahwa secara bersama-sama Citra Merek dan Desain Kemasan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen, dengan nilai P sebesar 0,000 yang berada di bawah batas signifikan 0,05. Temuan ini menegaskan pentingnya kombinasi antara citra merek yang kuat dan desain kemasan yang menarik dalam mendorong konsumen untuk membeli produk.
Kata kunci: Citra Merek, Desain Kemasan dan Keputusan Pembelian.Abstrak viewed = 11 times
Referensi
Amaliyyah, R. (2021). Pengaruh Desain Dan Manfaat Kemasan Terhadap Keputusan Pembelian Parfum Axe Pada Konsumen Pria Di Surabaya. 6.
Fauziyah, W. N., & Julaeha, L. S. (2022). Pengaruh Desain Kemasan Terhadap Pembelian Impulsif yang Dimediasi Emosi Positif (Studi Kasus di Instagram @superjunior_elfindonesia). Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(7), 111–122. https://doi.org/10.5281/zenodo.6548380
Ii, B. A. B., Teori, A. D., & Merek, C. (2013). Etta Mamang Sangadji dan Sopiah, Perilaku Konsumen , (Yogyakarta: Andi Offset, 2013), 327. 10. 10–42.
Manajemen, J. I., Jimakebidi, D., Mei, V. N., Syam, M. Y., Jl, A., Sudirman, J., & Grogot, T. (2024). Pengaruh Citra Merek Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Shekar Brillyan Renata ( SBR ) Mart. 1(2), 1–12.
Megasari Manik, C., & Siregar, O. M. (2022). Pengaruh Brand Image dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian pada Konsumen Starbucks di Kota Medan. Journal of Social Research, 1(7), 694–707. https://doi.org/10.55324/josr.v1i7.134
Partiwi, A., & Arini, E. (2024). Pengaruh Kemasan dan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 7(3), 2691–2697. https://doi.org/10.54371/jiip.v7i3.3793
Sari, M. P., Indra, S. B., Hitam, D. A., & Gebang, K. (2024). Issn?: 3025-9495. 5(3).
Shintiani, A., Sulaesih, D., & Merlina, T. (2023). Pengaruh Citra Merek Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Masker Merek Sensi Di Borma Toserba Cijerah Kota Bandung. Manners, 5(2), 119–131. https://doi.org/10.56244/manners.v5i2.626
Studi Manajemen, P., & Ekonomi Bisnis Dan Pariwisata, F. (2023). Pengaruh Brand Image, Kualitas Produk, dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian Ulang Konsumen pada Produk Wardah di Kabupaten Badung Ni Komang Risky Sepianggy (1) Putu Yudy Wijaya (2) I Wayan Suartina (3) (1)(2)(3). 3(11), 2181.
Tambunan, K., & Widiyanto, I. (2012). ANALISIS PENGARUH CITRA MEREK, PERSEPSI KUALITAS, DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BANDENG PRESTO (Studi kasus pada konsumen di Bandeng Presto Semarang). Diponegoro Journal of Management, 1(2), 58–66. http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/djom
##submission.downloads##
ARTICLE Diterbitkan HISTORY
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Hapenan Ye Kris Laoli, Yupiter Mendrofa, Kurniawan Sarototonafo Zai, Yuterlin Zalukhu
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.