Analisis Metode Dan Teknik Rekrutmen Karyawan Pada PT. Elnusa Petrofin Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Kota Gunungsitoli
DOI:
10.47709/jebma.v4i2.3957Dimension Badge Record
Abstract
Rekrutmen merupakan serangkaian aktivitas mencari dan mengikat pelamar kerja dengan motivasi, kemampuan, keahlian, dan pengetahuan yang diperlukan guna menutupi kekurangan yang diindetifikasi dalam perencanaan kepegawaian. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif deskriptif, dimana informasi yang disampaikan merupakan hasil wawancara yang dilakukan oleh peneliti di PT. Elnusa Petrofin Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Kota Gunungsitoli. Adapun tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui metode rekrutmen, teknik rekrutmen dan kualifikasi rekrutmen yang dilakukan pada PT. Elnusa Petrofin Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Kota Gunungsitoli. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dapat diketahui bahwa metode rekrutmen yang dilakukan menerapkan sistem metode terbuka dalam merekrut karyawan, akan tetapi pelaksanannya belum bisa dilakukan secara maksimal dikarenakan keterbatasan dalam mengambil kebijakan serta keputusan dalam merekrut karyawan. Selanjutnya teknik rekrutmen yang dilakukan pada PT Elnusa Petrofin Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Kota Gunungsitoli dilakukan dengan menerapkan teknik promosi jabatan bagi karyawan berprestasi serta teknik seleksi bagi karyawan baru. Hasil penelitian terakhir dalam penelitian ini adalah tentang kualifikasi rekrutmen yang dilakukan di PT Elnusa Petrofin Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Kota Gunungsitoli dapat diketahui bahwa dalam menentukan kualifikasi karyawan dilakukan dengan merencanakan terlebih dahulu bagaimana kualifikasi karyawan yang dibutuhkan untuk mengisi kekosongan jabatan.
Kata Kunci: Metode Rekrutmen Karyawan
Abstract viewed = 176 times
References
Aulia, A. F. (2019). Analisis pelaksanaan rekrutmen dan seleksi calon karyawan baru di RSIA Kendangsari Merr Surabaya. Medical Technology and Public Health Journal, 3(2), 107-119.
Dinda, D. N. H., & Aisyah, S. (2023). Analisis Metode Dan Prosedur Pelaksanaan Rekrutmen Dan Seleksi Untuk Mendapatkan Karyawan Yang Bermutu:(Studi Kasus pada PT. Prima Multi Peralatan Kota Medan). Jurnal Ilmiah Manajemen, Bisnis dan Kewirausahaan, 3(1), 12-21.
Gustian, D., Nurhasanah, M., & Arip, M. (2019). Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Penerimaan Karyawan Dengan Metode Analytical Hierarchy Process. Jurnal Komputer Terapan, 5(2), 1-12.
Hadari Nawawi. 2018. Perencanaan SDM Untuk Organisasi Profit Yang 162 Kompetitif. Yogyakarta: UGM Press
Hamzah. 2019. Metode Penelitian & Pengembangan R&D. Yogyakarta: Literasi Nusantara
Harsono, B. (2018). Analisis proses rekrutmen karyawan pada direktorat sumber daya manusia (sdm) informasi dan umum di fungsi hr operations pt pertamina (persero). Public Administration Journal (PAJ), 2(2).
Hasibuan, Malayu P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Bumi Aksara
Kartika, Chandra Syatreya. 2014. Analisis Rekrutmen, Seleksi dan Penempatan Karyawan Pada PT Arta Boga Cemerlang Surabaya, agora vol. 2 No. 1.
Marhaeni, N. P. (2019). Analisis Pekerjaan Dan Perencanaan Sumber Daya Manusia Serta Pengaruhnya Terhadap Metode Rekrutmen. Jurnal Bisnis Terapan, 3(02), 129-136.
M Mudrikah ( 2016:07), Strategi Pembelajaran Bahasa, Remaja Rosdakarya, Bandung, http://repository.iainkudus.ac.id/440/5/5.%20BAB%20II.pdf
Mudrikah. 2016. Meningkatkan Hasil Belajar Biologi melalui Model Pembelajaran Make A Match pada siswa SMP. Jurnal Cendekia.Vol. 10, No. 2, Hal 227-238.
Ningrum, F. G. K., 2010, Efektivitas Air Kelapa dan Ampas Teh Terhadap Pertumbuhan Tanaman Mahkota Dewa (Phaleria macrocarpa) Pada Media Tanam Yang Berbeda, Skripsi Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta
Nurhuda, Erwin. 2014. Analisis Pelaksanaan Program Rekrutmen, Seleksi, Penempatan Kerja, dan Pelatihan Karyawan (Studi pada Karyawan Biro Perjalanan Umum Rosalia Indah), Vol. 9 No. 1.
Puspitasari, Rizki Amanda. 2014. Analisis Metode dan Prosedur Pelaksanaan Rekrutmen dan Seleksi Untuk Mendapatkan Karyawan yang Bermutu (Studi Kasus pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Malang), Vol. 9 No. 2.
Rivai (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk perusahaan. Jakarta: Rajawali Pers.
Rekrutmen, Seleksi, dan Penempatan - Unduh Buku | 1-46 Halaman | AnyFlip. (2023). Retrieved 15 August 2023, from https://anyflip.com/lbron/gcsz/basic
Sipayung, 2018, analisis rekrutmen karyawan pada PT. Tobacco Tbk. Indonesia
Samsudin, Sadili. 2019 Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: CV. Pustaka Setia.
Sanjaya (2010: 147), Kualifikasi pendidikan keikut sertaan diklat, sikap pada profesi dan kompetensi guru,
Sanjaya, Wina. (2010). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta : Prenada Media Group
Santoso, A. (2019). Analisis Proses Rekrutmen Dan Seleksi Karyawan Bank Bca Syariah” (Bachelor's thesis, Fakultas ekonomi dan bisnis uin jakarta).
Simbolon, V. D. (2018). Pengaruh Proses Rekrutmen dan Seleksi Terhadap Kinerja Pegawai pada PT. Pegadaian (Persero) Kantor Wilayah I Medan.
Sugiyono, 2020. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: CV Alfabeta
Suwatno dan Priansa (2018). Manajemen Dalam Organisasi Publik Dan Bisnis, cetakan keenam, Penerbit : Alfabeta, Bandung
Thamrin. (2019). Perencanaan Manajemen SUmber Daya Manusia. Yogyakarta: CV Budi Utama.
V. Wiratna Sujarweni. 2018. Metodologi Penelitian Bisnis dan Ekonomi Pendekatan Kuantitatif. Yogyakarta: Pustaka Baru Press
Downloads
ARTICLE Published HISTORY
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Juli Peramah Jaya Gea, Syah Abadi Mendrofa, Meiman Hidayat Waruwu, Eliyunus Waruwu
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.