ac

Pengaruh Likuiditas Finansial, Perputaran Persediaan dan Ukuran Perusahaan terhadap Kesulitan Keuangan (Studi Empiris pada Sektor Industri Sub Sektor Kimia Tahun 2018-2020)

Authors

  • Metta Susanti Universitas Buddhi Dharma

DOI:

10.47709/jebma.v1i3.1136

Keywords:

Working Capital to Asset, Likuiditas, Finansial Leverage, Financial Distress

Dimension Badge Record



Abstract

Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif yang bersifat kausatif. Penelitian ini menggunakan metode analisis data dengan menggunakan software EViews. Penelitian ini mempunyai sampel sebanyak 36 sampel dengan masa pengambilan sampel data selama 3 tahun dengan jumlah sampel tersedia sebanyak 12 perusahaan.

Berdasarkan hasil pada tabel diatas, dapat disimpulkan bahwa Likuiditas Finansial, Perputaran Persediaan, Ukuran Perusahaan tidak berpengaruh secara parsial terhadap Kesulitan Keuangan dikarenakan nilai probabilitas > dari 0,05. Berdasarkan analisa nilai probabilitas F-statistic memiliki nilai sebesar 0,653669 Hal ini menunjukan bahwa probabilitas (F-statistic) > 0,05 maka H0 diterima dan H4 ditolak. Sehingga dapat disimpulkan bahwa  Likuiditas Finansial, Perputaran Persediaan, Ukuran Perusahaan tidak berpengaruh secara simultan terhadap Kesulitan Keuangan dan dipengaruhi oleh factor lain seperti Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Struktur Modal.

Google Scholar Cite Analysis
Abstract viewed = 445 times

References

BEI. (2021). Bursa Efek Indonesia. Retrieved from www.idx.co.id

Fahmi, I. dan Y. I. H. (2014). Teori Portofolio dan Anuitas Investasi. Bandung: Alfabeta.

Gita Rossiana ,Muhammad Ghafur, P. S. (2021). Laju IHSG Tak Terbendung. Retrieved January 12, 2021, from https://investor.id/market-and-corporate/233566/laju-ihsg-tak-terbendung

Hapsari, E. I. (2012). Kekuatan Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Kondisi Financial Distress Perusahaan Manufaktur di BEI. Jurnal Dinamika Manajemen, 3(2), 101–109.

Kasmir. (2017). Pengantar Manajemen Keuangan, (Edisi Ked(Jakarta?: Prenada Media Group.).

Mamduh M. Hanafi dan Abdul Halim. (2016). Analisis Laporan Keuangan (Edisi 5).

Riyanto, B. (2009). Dasar Dasar Pembelanjaan Perusahaan. (BPFE, Ed.) (4th ed.). Yogyakarta.

Sudana, I. M. (2011). Manajemen Keuangan Perusahaan Teori dan Praktik. Jakarta: Erlangga.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV Alfabeta.

Wahyu T.Rahmawati. (2020). Saham Metro Healthcare (CARE) melesat 199% sejak awal tahun, ini penyebabnya. Retrieved from https://investasi.kontan.co.id/news/saham-metro-healthcare-care-melesat-199-sejak-awal-tahun-ini-penyebabnya

Downloads

ARTICLE Published HISTORY

Submitted Date: 2021-10-26
Accepted Date: 2021-10-27
Published Date: 2021-11-09