Optimalisasi Media Pembelajaran Microsoft Word untuk Menunjang Pembelajaran Online
DOI:
10.47709/dst.v1i2.1227Keywords:
Optimalisasi; Microsoft Word Office 2016; Kegiatan Proses belajar mengajarDimension Badge Record
Abstract
Saat ini proses belajar mengajar anak-anak asuh tingkat SMP SMA di lingkungan Yayasan Dharma Kasih yang terletak di Jakarta Timur, Sebagian besar masih menggunakan sarana media online karena efek pademi Covid-19. Media online pada saat proses pembelajaran menggunakan zoom karena lebih familiar dan banyak pengguna. Permasalahan yang dihadapi anak-anak asuh tingkat SMP SMA di Yayasan Dharma Kasih saat ini kurang menguasai Microsoft Word untuk proses belajar dari guru dengan materi dasar pengetikan dengan formating Word 2016, membuat dokumen serta pembuatan surat undangan dan surat mengajar (Mail Merge). Materi yang akan disampaikan berupa pengenalan dasar Microsoft Word 2016, sehingan diharap anak anakmengerti dan memahami Materi dengan baik. Dengan adanya pelatihan ini bertujuan agar para anak anak dapat dengan mudah mengerjakan tugas tugas yang diberikan oleh guru
Abstract viewed = 476 times
Downloads
ARTICLE Published HISTORY
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Linda Marlinda, Faruq Aziz, Anton Anton, Taransa Agasya Tutupoly, Ruhul Amin, Windugata Windugata
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.