ac

Analisis Keamanan Jaringan Dari Serangan Malware Menggunakan Filtering Firewall Dengan Port Blocking

Authors

  • Achmad Zulfikri Universitas Madura
  • Fauzan Prasetyo Eka Putra Universitas Madura
  • Moh Abroril Huda Universitas Madura
  • Hasbullah Universitas Madura
  • Mahendra Universitas Madura
  • Miftahus Surur Universitas Madura

DOI:

10.47709/digitech.v3i2.3379

Keywords:

Keamanan jaringan, Malware, Filtering Firewall, Port Blocking

Dimension Badge Record



Abstract

Jaringan komputer memiliki peranan penting dalam kegiatan belajar mengajar di sekolah, akan tetapi adapula dampak negatif yang ditimbulkan. Salah satunya rawan di serang oleh malware seperti virus dan lain sebagainya. Berdasarka permasalahan tersebut maka dilakukan penelitian yang bertujuan untuk mengatasi permasalahan-permasalahan disebabkan oleh penyebaran malware yang terdapat dalam jaringan. Salah satu dampak adanya malware dalam jaringan kampus adalah overload traffic bandwidth, sehingga menyebabkan kendala bandwidth yang cepat habis atau lalu lintas transfer data baik yang masuk maupun yang keluar menjadi lambat dari biasanya. Umumnya sebuah kampus atau universitas memiliki struktur jaringan yang didalamnya dikelola oleh satu atau lebih router di dalam mengelola jaringan dan bandwidth. Beberapa router memiliki kemampuan pengaturan firewall yang sudah cukum mumpuni namun perlu dikelola lebih spsesifik berdasarkan kebutuhan skala jaringan dan bandwidth yang tersedia. Dengan menciptakan rule-rule yang baik di dalam firewall akan lebih mudah dalam melakukan filtering terhadap lalu lintas trafik jaringan dan bandwidth sehingga dapat menciptakan keamanan dan kenyamanan pengguna jaringan dan bandwidth. Hasil penelitian ini menunjukkan kinerja dari mikrotik router board RB 1100 AHx2 yang dapat memfilter aktivitas malware dengan rule yang telah ditanamkan

Google Scholar Cite Analysis
Abstract viewed = 471 times

Downloads

ARTICLE Published HISTORY

Submitted Date: 2023-12-29
Accepted Date: 2023-12-30
Published Date: 2023-12-31

How to Cite

Zulfikri, A. ., Putra, F. P. E. ., Huda, M. A. ., Hasbullah, Mahendra, & Miftahus Surur. (2023). Analisis Keamanan Jaringan Dari Serangan Malware Menggunakan Filtering Firewall Dengan Port Blocking. Digital Transformation Technology, 3(2), 857-863. https://doi.org/10.47709/digitech.v3i2.3379